Dalam seri dokumenter ini diperlihatkan bagaimana manusia bisa melindungi planet yang dihuni dari kerusakan yang dibuat sendiri oleh para manusia. Perubahan iklim, polusi telah mencapai tingkat yang memprihatinkan dan masih banyak yang tidak peduli. Para ilmuwan, politisi hingga orang biasa pun sadar harus melakukan sesuatu. Perubahan seperti apakah itu?