Episode kali ini menayangkan tentang proses produksi permen rasa buah, panekuk yang terbuat dari kentang dan bayam, mie shirataki bebas gluten, serta keripik yang terbuat dari kacang pinto dan sayuran.