Mena kembali ke kampung halamannya dan membuat es krim vegan bersama musisi Tesher. Kemudian, ia pulang ke rumah untuk mencicipi masakan khas Mesir buatan ibunya.