Mvula merupakan anak bungsu di kawanan Madzi. Saat suhu meningkat hingga membuat sejumlah danau dan kubangan mengering, Mvula dan keluarganya terpaksa melakukan perjalanan yang jauh dan berbahaya ke Sungai Luangwa.