Agen rahasia Ethan Hunt ditugaskan ke Sydney untuk menemukan dan menghancurkan suatu penyakit hasil rekayasa genetika yang dinamakan 'Chimera'.