26 Jan 2026, 11:25 PM 23:25 - 00:15 [durasi:00:50]
Mike Davidson pergi ke gurun Atacama di Chili dan salah satu observatorium paling luar biasa dan kompleks di Bumi, yaitu ALMA. Bersama tim ahli ALMA, Mike pun turut memperbaiki beberapa antena terbesar di dunia.