24 Negara Peserta Kompetisi Sepak Bola UEFA EURO 2020

SPORTS
  • 12923
  • Selasa 18 Mei 2021 20:41
24 Negara Peserta Kompetisi Sepak Bola UEFA EURO 2020
24 negara peserta UEFA EURO 2020 akan menunjukkan kualitas dan bersaing untuk bisa meraih piala EURO yang menjadi lambang supremasi dalam cabang olahraga sepak bola di benua Eropa. Sempat diundur karena Pandemi Covid-19, UEFA EURO 2020 resmi diselenggarakan pada pertengahan 2021 (11 Juni - 11 Juli). Turnamen sepak bola bergengsi di Eropa dan Dunia ini akan diadakan di 11 stadion dan 11 negara yang ditunjuk oleh UEFA. 
 
 
 

24 Negara Peserta UEFA EURO 2020

Daftar 24 negara peserta kompetisi sepak bola benua Eropa (UEFA EURO 2020) telah dibagi menjadi beberapa grup.
 
Group dari 24 Negara Peserta UEFA EURO 2020
 
Untuk menentukan 24 negara peserta UEFA EURO 2020, UEFA mengadakan babak kualifikasi EURO 2020 dan babak Play-Off melalui hasil UEFA Nations League 2019-2020. Untuk UEFA EURO 2020 nanti, formatnya berubah di mana juara EURO sebelumnya tidak otomatis menjadi tuan rumah dan langsung lolos ke putaran final melainkan harus mengikuti babak kualifikasi dahulu. Ini berimbas pada tim Portugal yang merupakan juara EURO 2016 silam yang harus mengikuti babak kualifikasi untuk bisa masuk di putaran final UEFA EURO 2020.
 
 
Mau nonton seluruh pertandingan di UEFA EURO 2020 nanti? Ada promo Early Bird untuk kamu yang sudah berlangganan dan pelanggan baru MNC Vision, Pay TV Keluarga Indonesia dan Tempatnya Gila Bola.  Ada juga BONUS Paket HBO Movies dan Paket News Knowledge selama 3 bulan bagi pelanggan MNC Vision dan BONUS ratusan Channel untuk pelanggan yang baru berlangganan MNC Vision!. 
 
Yuk, berlangganan MNC Vision dan tambahkan Soccer Pack sekarang dan jadilah saksi liga sepak bola dunia paling seru dan dukung tim favorit kamu sekarang! 
 
CTA Vision New Sales Soccer Pack